Pelaksanaan Kegiatan Studi Tiru Tentang Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah di Bapenda Kota Semarang

Dalam rangka melakukan percepatan dan perluasan digitalisasi daerah bagi masyarakat di Kabupaten Rembang, maka BPPKAD Kabupaten Rembang melakukan Studi Tiru di Bapenda Kota Semarang. Acara ini merupakan rangkaian kegiatan Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah selama tahun 2025 sebagai persiapan pengisian Championship Kinerja TP2DD tahun 2026